PENJELASAN MENGENAI PRODUKSI MASSAL

PRODUKSI MASSAL



Pada dasarnya Produksi Massal yaitu pembuatan barang dalam jumlah besar besaran, biasanya dengan mesin,baik yang berupa ulangan produk lama maupun produk yang coraknya telah diberi variasi, misal dalam hal warna dan perlengkapannya...


Produksi massal juga dikenal sebagai aliran produksi atau produksi terus menerus, misalnya masker di karenakan adanya virus covid19 yang melanda berbagai negara banyak masyarakat atau pun para medis atau pun para pekerja lainya yang menutuhkanya maka jumplah produksi dan banyak nya permintaan yang melonjak maka jumplah produksi masker ini di produksi secara massal, adalah sistem produksi dalam jumlah besar, dari produk yang standar , termasuk dan terutama pada lini perakitan.

Produksi massal pertama kali dilakukan oleh pabrik senjata di Venesia

Proses produksi dibagi 4, yaitu :

1. proses Produksi terputus putus. 

2. Proses Produksi kontinu.

3. Proses produksi berulang. 

4. dan Proses produksi campuran.

Oleh karena itu perencanaan produksi sangat untuk menunjang keberlangsungan produksi massal


Ini adalah penjelasan singkat mengenai materi produksi massal.. terimakasih sekian dan janagan lupa berikan ulasan ini apakah membantu atau tidak, bay-bay.

0 Comments:

Posting Komentar